CONTOH KERAJINAN

D. CONTOH KERAJINAN

1. KERAJIANAN BAHAN LUNAK ALAM
  • Contoh: 
  1. Kerajinan Keramik terbuat dari tanah liat biasa dikenal orang dengan kerajinan keramik. Proses pembuiatan keramik: teknik pijat (Pinch), teknik pilin (Coil), teknik lempengan (Slab), teknik cetak, teknik putar
  2. Kerajinan Kulit, bahan yang digunakan: berasal dari hewan seperti domba, sapi, dan kerbau
  3. Kerajinan Adonan Tepung (Flour Clay)
  4. Kerajinan Getah Nyatu, merupakan kerajinan yang memanfaatkan getah pohon nyatu sebagai bahan utama, banyak dijumpai di Kabupaten Kapuas, Kalimantan Tengah
2. KERAJINAN BAHAN LUNAKN BUATAN
  • Contoh:
  1. Kerajinan Lilin, bahan utamanya: lilin lebah, liloin batang, parafin, plastisin, silikon, serta katalis untuk cetakan
  2. Kerajinan Fiberglass adalah serat gelas berupa kaca air yang ditarik menjadi serat tipis, bahan utamanya: resin, katalis, matt fiber, cat, dan siklikon resin sebagai alat cetak

Comments

Popular posts from this blog

KERAJINAN LIMBAH PECAHAN KERAMIK

KERAJINAN LIMBAH PECAHAN KACA