KERAJINAN DARI BAHAN KERAS
BROS DARI KAIN PERCA
Alat dan bahan :
- Kain perca
- Benang
- Peniti bros
- Jarum jahit
- Gunting
- Kancing baju
Cara Pembuatan :
- Kain perca dibentuk kotak kecil dan digunting (jumlahnya bisa disesuaikan sesuai keinginan kita)
- Lipat kain perca yang sudah dipotong kotak tadi, menjadi segitiga sama sisi sebanyak 2 kali lipatan
- Gabungkan kain perca tadi dengan dijahit
- Hiaslah bunga dari kain perca dengan ditempeli kancing baju ditengahnya
- Tempelkan peniti bros pada bagian belakang tengah bunga
Comments
Post a Comment